Kamis, 17 Januari 2013

MELUKIS MENGGUNAKAN APLIKASI GRAPH


Menggambar Elips
Langkah-langkah:
Pilih Menu Bar Function insert relation











Pada kotak dialog Insert relation, masukkan fungsi elips yang diinginkan
misalnya: x²/9 + y²/16 = 1 ,, klik OK











Grafik-grafik dari persamaan elips pada pusat (0,0) adalah seperti gambar di bawah ini.











Grafik-grafik elips dengan pusat (a, b) adalah sebagai berikut.























Melukis parabola dan garis singgung parabola
Klik function pada toolbar lalu klik Insert relation atau tekan langsung tombol F6 pada keyboard.











Masukan persamaan parabola yang di inginkan , sebagai contoh y2=8x












Lalu enter, maka akan terlihat gambar dari persamaan tersebut.












Setelah itu masukan persamaan garis yang membuktikan bahwa garis tersebut menyinggung parabola atau tidak.
Sama seperti memasukan persamaan parabola yaitu klik Insert Relation seperti berikut.











Lalu masukan persamaan garis yang di inginkan, contoh  y=x+2 seperti berikut.












Lalu enter, maka akan terlihat gambar dari persamaan tersebut.














Menggambar Grafik Sinus dan Cosinus
Langkah-langkah:
Pilih Menu Bar Function Insert Function











       Pada kotak dialog Insert relation, masukkan fungsi sinus yang diinginkan à klik OK.
Grafik-grafik dari persamaan fungsi sinus adalah seperti gambar di bawah ini.
Sin x








Sin x dan Cos x








Pilih Menu Bar Function Insert Shading

Lalu akan muncul gambar seperti ini

























Kemudian pada menu bar klik Calculate area, untuk mengetahui Luas Daerah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar